Renungan Harian 29 Januari 2022

Lalu Allah memberkati hari ketujuh itu dan menguduskannya, karena pada hari itulah Ia berhenti dari segala pekerjaan penciptaan yang telah dibuat-Nya itu.Kejadian 2:3 (TB)  Pada hari Sabat, Allah memberikan 1 hari yang kudus (Holy day à holiday). Tetapi sayang, satu hari yang Tuhan beri tidak digunakan dengan baik […]

Read more

Renungan Harian 28 Januari 2022

Aku tahu, bahwa Engkau sanggup melakukan segala   sesuatu,dan tidak ada rencana-Mu yang gagal.Ayub 42:2 (TB) Setiap orang percaya akan dapat mengucapkan ayat yang diucapkan Ayub ini dengan sangat mudah. Seringkali kita mendengar kesaksian orang lain tentang bagaimana Allah telah menolongnya, bagaimana Allah telah melakukan ini dan itu. […]

Read more

Renungan Harian 27 Januari 2022

Hamba-hamba hendaklah taat kepada tuannya dalam segala hal dan   berkenan kepada mereka, jangan membantah,Titus 2:9 Memang natur manusia berdosa adalah selalu memberontak dan ingin menjadi tuan atas dirinya sendiri. Karenanya Paulus mengingatkan tentang relasi dan respon yang benar dari hamba pada tuannya. Para hamba dituntut untuk taat […]

Read more

Renungan Harian 26 Januari 2022

Kata Yesus: “Apa yang kaukehendaki?” Jawabnya: “Berilah perintah, supaya kedua anakku ini boleh duduk kelak di dalam Kerajaan-Mu, yang seorang di sebelah kanan-Mu dan yang seorang lagi di sebelah kiri-Mu.”Matius 20:21 (TB)  Murid murid Tuhan Yesus awalnya memiliki pengertian bahwa mengikut Tuhan Yesus akan menjadi petinggi dalam kerajaan […]

Read more

Renungan Harian 25 Januari 2022

Kepada setiap orang yang mendengar firman tentang Kerajaan Sorga, tetapi tidak mengertinya, datanglah si jahat dan merampas yang ditaburkan dalam hati orang itu; itulah benih yang ditaburkan di pinggir jalan.Matius 13:19 Pada perumpamaan penabur ini, diberitahukan tentang bahaya dari si jahat. Dalam kehidupan manusia, pengaruh si jahat dapat […]

Read more

Renungan Harian 24 Januari 2022

Orang-orang yang menabur dengan mencucurkan air mata,   akan menuai dengan bersorak-sorai. (6) Orang yang berjalan maju dengan   menangis sambil menabur benih, pasti pulang dengan sorak-sorai sambil   membawa berkas-berkasnya.Mazmur 126: 5-6 (TB)  Seseorang bisa percaya kepada Kristus, jika ada orang yang memberitakan Injil kepada orang tsb. […]

Read more

Renungan Harian 22 Januari 2022

Jawab Yesus: “Akulah kebangkitan dan hidup; barangsiapa   percaya kepada-Ku, ia akan hidup walaupun ia sudah mati, dan setiap orang yang   hidup dan yang percaya kepada-Ku, tidak akan mati selama-lamanya. Percayakah   engkau akan hal ini?”Yohanes 11:25-26 (TB)  Siapakah kita sehingga mampu melewati tahun yang baru lewat […]

Read more

Renungan Harian 21 Januari 2022

Sebab itu Aku akan membuat Samaria menjadi timbunan puing   di padang, menjadi tempat penanaman pohon anggur. Aku akan   menggulingkan batu-batunya ke dalam lembah dan akan menyingkapkan   dasar-dasarnya.  (7)  Segala patungnya akan diremukkan, segala upah sundalnya akan dibakar, dan segala berhalanya akan Kuhancurkan; sebab dari upah […]

Read more

Renungan Harian 19 Januari 2022

“Tetapi beginilah perjanjian yang Kuadakan dengan kaum Israel sesudah waktu itu, demikianlah firman TUHAN: Aku akan menaruh Taurat-Ku dalam batin mereka dan menuliskannya dalam hati mereka; maka Aku akan menjadi Allah mereka dan mereka akan menjadi umat-Ku.”Yeremia 31:33 Sejak nenek moyangnya keluar dari Mesir dan berjanji setia kepada […]

Read more

Renungan Harian 18 Januari 2022

“Aku telah mendengar sungut-sungut orang Israel; katakanlah kepada mereka: Pada waktu senja kamu akan makan daging dan pada waktu pagi kamu akan kenyang makan roti; maka kamu akan mengetahui, bahwa Akulah TUHAN, Allahmu.” Keluaran 16:12 (TB)  Pada waktu orang Israel keluar dari Mesir dan berjalan di padang gurun, […]

Read more