Renungan Harian 23 Mei 2023

Ingatlah kepada seluruh perjalanan yang kaulakukan atas kehendak TUHAN, Allahmu, di padang gurun selama empat puluh tahun ini dengan maksud merendahkan hatimu dan mencobai engkau untuk mengetahui apa yang ada dalam hatimu, yakni, apakah engkau berpegang pada perintah-Nya atau tidak.Ulangan 8:2 Musa mengingatkan kepada bangsa Israel untuk tidak […]

Read more

Renungan Harian 22 Mei 2023

Sebab itu sejak waktu kami mendengarnya, kami tiada berhenti-henti berdoa untuk kamu. Kami meminta, supaya kamu menerima segala hikmat dan pengertian yang benar, untuk mengetahui kehendak Tuhan dengan sempurna, …Kolose 1:9 Seperti bayi yang tumbuh menjadi dewasa, iman yang diinisiasi Roh Kudus dalam orang pilihan juga harus bertumbuh. […]

Read more

Renungan Harian 20 Mei 2023

Dan berkatalah ia kepada orang Israel, demikian: “Apabila di kemudian hari anak-anakmu bertanya kepada ayahnya: Apakah arti batu-batu ini? maka haruslah kamu beritahukan kepada anak-anakmu, begini: Israel telah menyeberangi sungai Yordan ini di tanah yang kering!Yosua 4:21-22 Dua belas batu Tuhan perintahkan didirikan untuk menjadi peringatan akan kebesaran […]

Read more

Renungan Harian 19 Mei 2023

Maka datanglah Yohanes ke seluruh daerah Yordan dan menyerukan:   “Bertobatlah dan berilah dirimu dibaptis dan Allah akan mengampuni dosamu,Luk 3:3  Berita yang sedemikian penting, yang menyangkut nasib manusia yang begitu serius, ternyata tidak dikumandangkan dari Bait Allah. Di masa Herodes, di masa Yohanes Pembaptis, Bait Allah Yerusalem […]

Read more

Renungan Harian 18 Mei 2023

“Berbahagialah orang yang miskin di hadapan Allah, karena merekalah yang empunya Kerajaan Sorga.”Matius 5:3 Di dalam dunia yang mencintai diri sendiri dan menjadi hamba uang kata bahagia tidak bisa disandingkan dengan kata miskin, karena hal itu aneh dan tidak masuk akal. Bagaimana mungkin orang yang miskin bisa bahagia. […]

Read more

Renungan Harian 17 Mei 2023

“Hendaklah kamu dalam hidupmu bersama, menaruh pikiran dan perasaan yang terdapat juga di dalam Kristus Yesus,..”Filipi 2: 5 Bagian ini membicarakan mengenai Kristus sebagai satu-satunya teladan di dalam persekutuan orang percaya dan menyatakan bahwa keseluruhan hidup Kristen adalah meniru Kristus. Apapun yang kita upayakan di dalam persekutuan kita. […]

Read more

Renungan Harian 16 Mei 2023

Jikalau ada seorang menganggap dirinya beribadah, tetapi tidak mengekang lidahnya, ia menipu dirinya sendiri, maka sia-sialah ibadahnya.Yakobus 1:26 Implikasi lain dari mendengar dan taat adalah kemampuan untuk mengekang lidah. Seseorang bisa dapat dengan mudah menunjukkan kesalehan luar dengan ritual ibadah, persembahan, dan bahkan pelayanan. Tetapi Yakobus memperingatkan bahwa […]

Read more

Renungan Harian 15 Mei 2023

Ketika Daud habis berbicara dengan Saul, berpadulah jiwa Yonatan dengan jiwa Daud; dan Yonatan mengasihi dia seperti jiwanya sendiri.1 Samuel 18:1 Di dalam Alkitab tidak ada persahabatan yg lebih dalam seperti kisah persahabatan Daud dan Yonathan. Daud hanya seorang pemuda miskin penggembala domba, sedangkan Yonathan adalah seorang kaya, […]

Read more

Renungan Harian 13 Mei 2023

Aku akan mengangkat kamu menjadi umat-Ku dan Aku akan menjadi Allahmu, supaya kamu mengetahui, bahwa Akulah, TUHAN, Allahmu, yang membebaskan kamu dari kerja paksa orang Mesir.Keluaran 6 : 6  Allah mengutus Musa untuk membebaskan orang Israel dari perbudakan di Mesir, sebab Allah sudah mendengar teriakan orang Israel karena […]

Read more

Renungan Harian 12 Mei 2023

Kalau aku, kataku: “TUHAN, kasihanilah aku, sebab terhadap Engkaulah aku berdosa!” … Bahkan sahabat karibku yang kupercayai, yang makan rotiku, telah mengangkat tumitnya terhadap aku.Mazmur 41:5-10  Daud mengenal Siapa Allahnya, dirinya, dan musuh-musuhnya. Ia sadar bahwa penyakitnya adalah akibat dosanya, maka ia memohon pengampunan dan kesembuhan dari Allah. […]

Read more